Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menyembunyikan Element HTML Pada Mobile dan Desktop Tailwind CSS

Untuk menyembunyikan element html pada mobil dan desktop Tailwind CSS versi 3.3.3 ada perbedaan. Seperti contoh untuk implementasi navbar



Berikut contoh untuk menyembunyikan di versi mobile dan menampilkan element di versi desktop:

<div class="hidden lg:block">
<div>0</div>
<div>1</div>
<div>2</div>
</div>

sedangkan untuk sebaliknya, menampilkan element di mobile dan menyembunyikan di versi desktop:

<div class="block lg:hidden">
<div>0</div>
<div>1</div>
<div>2</div>
</div>

Posting Komentar untuk "Cara Menyembunyikan Element HTML Pada Mobile dan Desktop Tailwind CSS"